Tag "film indonesia"

Berita: Selamat, Film Kocak "My Stupid Boss" Resmi Tembus 3 Juta Penonton

Setelah 28 hari tayang, film komedi BossMan (Reza Rahadian) dan Diana (Bunga Citra Lestari), "My Stupid Boss" resmi mengantongi 3 Juta penonton, setelah "Ada Apa Dengan Cinta 2" (AADC 2) pada tahun ini.Secara otomatis film garapan Upi Avianto ini menduduki peringkat kedua film Indonesia terlaris tahun 2016, dan posisi kelima film Indonesia terlaris sepanjang sejarah setelah "Laskar Pelangi", "Habibie & Ainun", "Ada Apa Dengan Cinta 2", dan "Ayat-Ayat Cinta"."My Stupid Boss" memang harus berjuang...


selengkapnya



Berita: Kembalinya Luna Maya di Film "Devil's Whisper"

Luna Maya yang sempat fakum selama empat tahun di dunia film Indonesia, kembali hadir difilm produksi MD Pictures terbaru, "Devil's Whisper", yang saat ini dalam proses syuting di Los Angeles, Amerika Serikat. Luna Maya sangat antusias dengan film garapan sutradara Adam Joshua Ripp, dan dia pun memposting foto dirinya saat berada di lokasi syuting melalui instagramnya, dalam fotonya, Luna Maya memakai kemeja dengan dandanan yang sederhana. Ia juga tak ketinggalan menuliskan kepsyen: "Back on set...


selengkapnya



Berita: Lagi, Karya Asma Nadia Diangkat di Film "Cinta Laki-laki Biasa"

Penulis terkenal Asma Nadia semakin digemari oleh senias film Indonesia untuk mengangkat cerita novelnya ke dalam layar lebar.Kesuksesan yang diraih "Assalamualaikum Beijing" yang meraih 500 ribu penonton dan "Surga Yang Tak Dirindukan‘ dengan 1,5 Juta penonton, dan tahun ini selain film "Jilbab Traveler: Love Sparks in Korea", akan satu lagi film "Cinta Laki-Laki Biasa" atau yang dikenal dengan CLB."Cinta Laki-Laki Biasa" sendiri merupakan cerita pendek (cerpen) Asma Nadia yang diterbitkan tahu...


selengkapnya



Berita: "Devil's Whisper" Menggiring MD Pictures Menuju Hollywood

Sepertinya film MD Pictures mendunia bukanlah menjadi impian lagi, MD Pictures bekerja sama dengan produksi film Hollywood menggarap film "Devil's Whisper" yang juga menggaet beberapa pemain Indonesia.Manoj Punjabi yang menjadi salah satu produser dalam film ini, Luna Maya dipastikan akan ikut serta dalam film Indonesia."Ini ceritanya sederhana, temanya horor. Jadi, ada seorang gadis yang diganggu karena sebuah benda peninggalan kakeknya," ucap Manoj sabtu lalu (11/06)....


selengkapnya



Berita: Film "Rudy Habibie" Menjadi Pengalaman Pertama Cakra Khan Bernyayi untuk OST

Cakra Khan merupakan salah satu penyanyi Indonesia yang memiliki suara khas, dah pernah membuat album "Harus Terpisah" tahun 2012 lalu, yang belum pernah mendapatkan kesempatan untuk mengisi sountrack film Indonesia, tapi malah menggisi sountrack film untuk negara tetangga, Malaysia."Dulu saya malah dapat kesempatan untuk isi soundtrack film di Malaysia. Dan 'Rudy Habibie' jadi soundtrack pertama film Indonesia pertama saya," ujarnya pada salah satu wawancara dengan media.Cakra menyadari ada per...


selengkapnya