Tag "angga dwimas"

Film: Mencuri Raden Saleh (2022)

"Mencuri Raden Saleh" menceritakan tentang Piko (Iqbaal Ramadhan), mahasiswa seni rupa yang mencari uang dengan memalsukan lukisan untuk membebaskan sang ayah dari penjara tiba-tiba mendapat tawaran mencuri karya maestro Raden Saleh yang dijaga ketat di Istana Negara. Mengikuti rencana, Piko membentuk tim yang berisi Ucup (Angga Yunanda, hacker), Sarah (Aghniny Haque, atlet bela diri), Gofar (Umay Shahab, mekanik), Tuktuk (Ari Irham, pembalap liar) dan Fella (Rachel Amanda, bandar judi kampus). ...


selengkapnya



Berita: Lala Karmela Bikin Repot Chicco Jerikho di "Bukaan 8"?

Lala Karmela kembali tampil di layar lebar setelah tampil mengesankan di film "Ngenest" dua tahun silam, dalam film berjudul "Bukaan 8", yang akan tayang 23 Februari mendatang.Berperan sebagai seorang istri yang sedang akan melahirkan, dengan suami siaga yang diperankan oleh aktor terbaik di FFI 2014, Chicco Jerikho (Cahaya Dari Timur).Chicco Jerikho bahkan juga turun tangan langsung sebagai Produser bersama sang Sutradara yang telah bekerjasama dengannya di "Cahaya Dari Timur" dan "Filosofi Kop...


selengkapnya



Film: Bukaan 8 (2017)

Sinopsis film "Bukaan 8" akan menceritakan tentang kisah pasangan suami istri, Alam (Chicco Jerikho) dan Mia (Lala Karmela) yang tengah menanti kelahiran anak pertama mereka.Selama ini, keluarga besar Mia menganggap Alam sebagai lelaki yang tidak bisa diandalkan. Karena itu Alam berusaha membuktikan bahwa dia adalah suami idaman setelah anak pertamanya lahir....


selengkapnya



Berita: Kolaborasi Julie Estelle dan Glenn Fredly di "Surat Dari Praha"

Julie Estelle setelah sukses di film "Filosofi Kopi", akan segera tampil di film barunya "Surat Dari Praha" (Letters from Praque), yang juga dibintangi oleh pemain film "Filosofi Kopi", Rio Dewanto, dan digarap oleh Angga Dwimas Sasongko yang akan tayang 28 Januari mendatang."Surat Dari Praha" diproduseri oleh Glenn Fredly dan kisahnya di dasarkan pada karya musik dari Glenn. Julie Estelle bahkan di film ini turut menyanyikan salah satu soundtrack filmnya berjudul "Nyali Terakhir".Julie Estelle ...


selengkapnya



Film: Foto, Kotak dan Jendela (2006)

Produser televisi Dimas Airlangga (Christian Sugiono) dan sahabatnya, editor majalah, Nur Larasati (Noveleta Dinar) bingung mencari pemandu acara yang murah untuk TV show yang sedang mereka kerjakan. Suatu hari datang tetangga baru di rumah susun mereka, seorang artis tanggung bernama Reno Barata (Vino G Bastian). Reno sedang kesulitan ekonomi sehingga ia bersedia menerima tawaran untuk terlibat menjadi pemandu acara pada proyek tv show tersebut. Ketika proyek ini mulai berjalan dan mereka sedik...


selengkapnya