Tag "raffi ahmad"

Film: Ada Hantu di Sekolah (2004)

Enam sahabat sejak SMP, sepakat masuk SMU yang sama. Peristiwa berawal dari Tasya (Stephanie Pascalia), yang ketiduran di kelas dan mimpi menyeramkan. Ia merasa diteror hantu perempuan berseragam SMU. Peristiwa itu malah membuat Tasya dihukum guru untuk membereskan buku-buku di perpustakaan. Ia dibantu sahabat-sahabatnya. Di perpustakaan itu mereka dibentak oleh seorang murid perempuan. Tasya mengenali murid itu sebagai hantu dalam mimpinya.Sejak saat itu keenam sahabat itu sering diganggu sang ...


selengkapnya



Film: Putih Abu-Abu dan Sepatu Kets (2009)

Tiga sahabat, Flory, Kemala, dan Icha. Usia mereka 14 tahunan, duduk di kelas 1 SMU. Tidak pernah ada rahasia di antara mereka. Mereka menjalin persahabatan dengan Dea, teman satu sekolah mereka yang nekad berusaha bunuh diri dengan. Dea depresi karena cowoknya Adit telah merekam dan menyebarkan adegan mesra mereka ke teman-teman sekolah Dea melalui internet dan telefon genggam.Persoalan keluarga Flory adalah yang paling rumit dalam hidupnya, apalagi saat orang tuanya bercerai karena ibunya tern...


selengkapnya



Film: Olga & Billy Lost in Singapore (2014)

Olga mengajak adiknya Billy untuk berlibur ke Singapura, yang belum pernah dikunjunginya. Suatu hari, Billy, Olga dan Tara keliling Singapore. Karena Billy sok tahu, dia malah kehilangan Tara dan Olga. Sementara Olga panik karena adiknya hilang.Di tengah kepusingan dan kelaparan karena kehabisan uang. Billy bertemu dengan Anggrek, mahasiswi Indonesia yang kuliah di Singapurae. Anggrek menolong Billy. Justin, cowok Malaysia yang suka dengan Anggek, cemburu melihat kedekatan Billy dan Anggrek.Just...


selengkapnya



Film: Balada Anak Negeri dear Amitabh Bachchan (2015)

Bercerita tentang Devi yang sejak kecil selalu menyadari kalau ia adalah anak dari Amitabh Bachchan. Ida (Atiqah Hasiholan) adalah ibu Devi yang selalu menyakinkan bahwa dia adalah buah hati dari Amitabh Bachchan.Meski ditertawakan teman sekolah, Devi tetap ingin ke India demi bertemu Amitabh Bachchan. Disisi lain, Devi juga memiliki teman yang sangat mendukungnya yaitu Emir (Alif) dan Uli (Thifal). Jika Emir ingin menjadi Bruce Lee, maka Uli sangat mengidolakan Rhoma Irama. Mereka sepakat mengu...


selengkapnya



Film: Rumah Tanpa Jendela (2011)

Rara (Dwi Tasya), 8 tahun, sangat ingin punya jendela di rumahnya yang kecil berdinding tripleks bekas di sebuah perkampungan kumuh tempat para pemulung tinggal di Menteng Pulo, Jakarta. Si Mbok (Ingrid Widjanarko), nenek Rara yang sakit-sakitan dan ayahnya Raga (Rafi Ahmad) yang berjualan ikan hias dan tukang sol sepatu, tidak cukup punya uang untuk membuat atau membeli bahkan hanya selembar daun jendela dan kusennya. Rara juga punya Bude, Asih (Yuni Shara).Bersama teman-temannya sesama anak pe...


selengkapnya