Tag "cgi"

Berita: Youtube Blokir Film Pendek "Power/Rangers"

Film pendek "Power/Rangers", setelah di cabut oleh vimeo dalam penayangannya, kini film besutan Joseph Kahn juga dicabut dari YouTube.Film ini diblokir karena diprotes perusahaan Haim Saban yang memiliki hak Power Rangers. Haim Saban sendiri sedang mengembangkan film panjang Power Rangers bersama Lionsgate."Ketika pemegang copyright memberi tahu kami sebuah video melanggar copyright, kami mencabut video itu sesuai dengan hukum," kata juru bicara YouTube mengenai tindakan tersebut.Film pendek ber...


selengkapnya



Film: Inside Out (2015)

"Inside Out" menceritakan berbagai emosi yang ada di dalam tubuh seorang anak perempuan berusia 11 tahun bernama Riley. Di dalam pikirannya, terdapat lima perwujudan emosi, Joy (bahagia, Amy Poehler), Fear (takut, Bill Hader), Anger (marah, Lewis Black), Disgust (jijik, Mindy Kaling), dan Sadness (sedih, Phyllis Smith). Kelima emosi ini tinggal di sebuah tempat yang disebut Headquartes (markas besar), yaitu pusat kendali pikiran Riley yang membimbingnya dalam menjalani kehidupan sehari-hari.Namu...


selengkapnya



Film: Minions (2015)

Sebuah spin-off dari franchise hit Despicable Me, film ini adalah tentang Minion dicintai yang berevolusi dari organisme bersel tunggal kuning untuk makhluk yang hanya memiliki satu tujuan tunggal: untuk melayani penjahat paling ambisius dalam sejarah.Setelah master mereka sebelumnya T-Rex dan Dracula dihancurkan, mereka memutuskan untuk mengisolasi diri dan memulai hidup baru di Antartika. Karena kurangnya master, Kevin dan dua Minions lainnya berangkat untuk mencari yang baru. Mereka menemukan...


selengkapnya



Berita: Wakt Disney Ulang Kesuksesan "Pete's Dragon"

Walt Disney setelah memproduksi remake film klasik seperti Cinderella, The Jungle Book, dan Beauty and the Beast, kini juga mulai memproduksi Pete's Dragon. Jika versi 1977 adalah gabungan live action dengan animasi 2D, maka Pete's Dragon versi baru bakal jadi gabungan live action dan animasi CGI tercanggih. Film ini rencananya bakal siap rilis pada bulan Agustus 2016 di Amerika Serikat.Disney mengumumkan bahwa Pete's Dragon versi baru telah memulai syuting di Selandia Baru di akhir pekan lalu. ...


selengkapnya



Berita: Kim Woo Bin Kunjungi Jakarta Bulan Depan!

Kim Woo Bin, salah satu bintang KPOP akan menyambangi Jakarta dengan mengadakan fan meeting dengan para Wooribin di Indonesia "? Sebutan fans Kim Woo Bin "? pada Sabtu, 14 Maret menadatang jam 18.00 WIB di Hall Kasablanka, Jakarta Selatan.Kabar fan meeting yang bertajuk White Day With Kim Woo Bin diumumkan oleh pihak promotor Enstar Entertaiment melalui akun twitter mereka. "[CONFIRMED] White Day With KIM WOO BIN In Indonesia | 14th MARCH 2015|SAT| #KimWooBinID2015 Promoter by #enstarent,"? tuli...


selengkapnya