Tag "asha"

Film: Kita Versus Korupsi (2012)

Kumpulan 4 film pendek yang merupakan program kampanye anti korupsi.Rumah Perkara | Emil HeradiYatna (Teuku Rifku Wikana), lurah, setuju menjual tanahnya kepada Jaya (Icang S Tisnamiharja), seorang kontraktor. Halangannya adalah Ella (Ranggani Puspandya), janda yang tidak rela tanahnya dibeli. Terjadilah usaha-usaha, baik dari Yatna maupun anak buah Jaya, untuk mengubah niatan Ella.Aku Padamu | Lasja F. SusatyoVano (Nicholas Saputra) dan Laras (Revalina S Termat) ingin menikah di luar sepengetah...


selengkapnya



Film: Catatan Akhir Kuliah (2015)

Sam Maulana (Muhadly Acho), Sobari (Ajun Perwira), Ajeb (Abdur Arsyad) berjanji akan wisuda bersama. Ternyata hanya Sam yang belum menyelesaikan tugas akhir (skripsi). Kesedihan Sam semakin komplit, saat mengetahui kalau Kodok (Anjani Dina), dikaguminya ternyata sudah memiliki pacar bernama Iwan (Andovi da Lopes). Pengalaman cinta ditolak seperti terulang kembali seperti saat Sam menembak Wibi (Elizya Mulachela), yang memilih setia dengan kekasihnya di kampung halaman. Sam berada di titik terbaw...


selengkapnya



Film: Radio Galau FM (2012)

Bara Mahesa (Dimas Anggara) mimpi jadi penulis, tapi merasa galau karena tak punya pacar. Dia bertemu dengan Velin Caliandra (Natasha Rizki), adik kelasnya yang lalu jadi pacarnya. Ternyata Velin jadi manja dan menyebalkan. Kemudian hadir Diandra Pramita (Alisia Rininta), kakak kelasnya yang membuat Bara merasa nyaman. Ternyata Diandra juga kemudian malah membuat Bara lebih galau....


selengkapnya



Film: Alone (2015)

Sanjana (Bipasha Basu) adalah korban antara kembar siam, dan ketika dia datang kembali ke rumahnya setelah bertahun-tahun lamanya, ia dilemparkan wajah seseorang yang mirip dengan saudari kembarnya dengan kengerian....


selengkapnya



Film: Potong Bebek Angsa (2012)

Sasha (Olivia Jensen), bersama kakaknya, Masen (Boy Wiliiam), serta sahabatnya, Otong (Ricky Harun) salah masuk pesta kostum. Masen, Otong dan Sasha larut dalam kemeriahan pesta, hingga mereka tak sadarkan diri. Esok paginya mereka terbangun dan terdampar di pantai entah di mana.Mereka tak ingat kejadian pesta semalam. Tiba-tiba mereka dikejar oleh segerombolan orang sangar. Kejar-kejaran mobil pun berlangsung gila-gilaan dan ternyata yang mengejar mereka adalah kaki tangan Gembong Mafia (George...


selengkapnya